Tanjiro Kamado, bersama dengan Inosuke Hashibira, seorang anak yang dibesarkan oleh babi hutan dan mengenakan kepala babi hutan, serta Zenitsu Agatsuma, seorang anak penakut yang menunjukkan kekuatan aslinya saat tidur, menaiki Kereta Infinity dalam misi baru bersama Hashira Api, Kyojuro Rengoku. Mereka harus mengalahkan iblis yang telah meneror penduduk dan membunuh para pembasmi iblis yang menentangnya!
Oleh:
Diposting pada:
Dilihat:0
Tagline:With your blade, bring an end to the nightmare.
Rating:R
Tahun: 2020
Durasi: 117 Min
Negara:Japan
Rilis:
Bahasa:日本語
Anggaran:$ 15.700.000,00
Pendapatan:$ 507.119.058,00
Direksi:Haruo Sotozaki